Blewah | Untuk meningkatkan vitalitas
Blewah kaya akan mineral dan vitamin, dan merupakan buah yang bernutrisi. blewah merupakan penghasil anti oksidan yang baik, memiliki kandungan anti-aging, menjaga kesehatan mata dan membantu mencegah kanker. Blewah terdiri dari 90% air dan merupakan makanan yang cocok karena rendah kalori, memiliki serat yang tinggi untuk membantu pencernaan. Blewah efektif memperbaiki sistem imun dan menghilangkan lelah.
Ada banyak kandungan nutrisi dalam blewah. Setidaknya, dalam 100 gram blewah terkandung energi 39 kalori, karbohidrat 10,2 gram, vitamin c 36,7 mg, vitamin A 3282 IU. Selain itu blewah mempunyai monosakarida atau glukosa jenis fruktosa
Berikut ini resep jus campuran blewah, pir dan brokoli untuk membantu meningkatkan vitalitas.
Bahan-bahan :
Susu 130g
Brokoli 30g
Blewah 140g
Pir 65g
Cara membuat :
1. Rebus blewah sampai lembek dan potong-potong jadi ukuran kecil.
2. Cuci dan potong Brokoli kecil2. Buang batang brokoli dan biji pir.
3. Tutup bagian lever pada Hurom dan masukan susu, brokoli, blewah dan pir
*Gunakan penyaring smoothie
1. Rebus blewah sampai lembek dan potong-potong jadi ukuran kecil.
2. Cuci dan potong Brokoli kecil2. Buang batang brokoli dan biji pir.
3. Tutup bagian lever pada Hurom dan masukan susu, brokoli, blewah dan pir
*Gunakan penyaring smoothie
Komentar
Posting Komentar